Gestun Shopee Paylater, Tarik Uang Yang Diminati Oleh Banyak Orang

Kemajuan teknologi saat ini memang dapat mempermudah kehidupan umat manusia. Hampir semua hal dapat dilakukan dengan memanfaatkan kemajuan teknologi tersebut, seperti memanfaatkan jaringan internet, baik melalui perangkat komputer maupun smartphone.

Salah satu pemanfaatan teknologi yang diminati oleh banyak orang, mungkin termasuk Anda, adalah banyaknya situs belanja online yang bermunculan.

Gestun Shopee Paylater Terpercaya di Indonesia

Jika dahulu berbelanja kebutuhan atau membayar kewajiban, seperti membayar air atau listrik, harus dilakukan secara offline dengan mendatangi tempat-tempat yang bersangkutan, saat ini semua itu dapat dilakukan secara online melalui marketplace.

Semakin ketatnya persaingan di dunia online, membuat marketplace-marketplace terus berinovasi untuk menarik minat konsumen.

Salah satu marketplace yang diminati oleh banyak orang dan sering memberikan penawaran menarik adalah Shopee.

Marketplace yang identik dengan warna oranye ini turut meramaikan dunia belanja online di Tanah Air.

Selain dapat membeli aneka kebutuhan dan membayar kewajiban, Shopee juga menyediakan layanan gesek tunai (gestun) yang disebut dengan gestun Shopee Paylater.

Dengan layanan gestun ini, Anda dapat menarik uang tunai dengan nominal yang diinginkan secara mudah dan praktis.

Ini Keuntungan Gestun Shopee Paylater

Saat sedang dalam keadaan mendesak dan membutuhkan uang tunai, melakukan gestun Shopee Paylater dapat menjadi solusi yang tepat.

Selain lebih mudah dan lebih praktis, ada keuntungan lain yang akan Anda dapatkan jika melakukan gestun ini, yaitu bunga yang dikenakan sangat minim.

Selain itu, besarnya limit kredit yang akan Anda dapatkan juga disesuaikan dengan banyaknya transaksi pembelian.

Jika Anda sering melakukan transaksi pembelian di Shopee, limit kredit Shopee Paylater Anda akan semakin tinggi.

Tidak hanya itu.

Jika melakukan gesek tunai Shopee Paylater, Anda dapat melakukan transaksi pembelian saat ini juga dengan melakukan pembayaran hingga tanggal 5 pada bulan berikutnya.

Cara Mengaktifkan Gestun Shopee Paylater

Gestun Shopee Paylater hadir untuk memudahkan Anda mendapatkan uang tunai dan berbelanja aneka kebutuhan. Jika tertarik untuk melakukan gesek tunai dengan Shopee Paylater, Anda harus mengaktifkannya terlebih dahulu dengan cara berikut.

  1. Download aplikasi Shopee terlebih dahulu di smartphone Anda, kemudian install.
  2. Buka aplikasi Shopee.
  3. Klik Menu Saya.
  4. Klik Shopeepaylater.
  5. Klik Aktifkan Sekarang.
  6. Masukkan kode verifikasi yang dikirimkan ke smartphone Anda melalui SMS.
  7. Klik Lanjut.
  8. Upload KTP dan foto diri.
  9. Klik Kirim dan tunggu verifikasi dari pihak Shopee.
  10. Jika sudah menerima verifikasi, Shopee Paylater Anda siap digunakan.

Untuk mengaktifkan Shopee Paylater, ada beberapa persyaratan yang harus Anda penuhi, di antaranya:

  1. Memiliki KTP.
  2. Berusia minimal 17 tahun.
  3. Berstatus sebagai Warga Negara Indonesia (WNI).
  4. Tidak boleh membatalkan pesanan selama proses pengajuan penambahan limit sedang berlangsung.
  5. Tidak dapat membeli produk digital.
  6. Tidak dapat menggunakan vocer untuk membeli barang.
  7. Tidak boleh mengubah metode pembayaran.

Saat ini, fitur gestun Shopee Paylater memang masih dalam tahap pengembangan sehingga tidak semua pemilik akun Shopee dapat menggunakannya.

Tetapi, ada beberapa persyaratan yang dapat Anda lakukan untuk mendapatkan notifikasi dari Shopee Paylater ini, di antaranya:

  1. Akun Shopee sudah aktif selama 3 bulan lebih.
  2. Sering melakukan transaksi pembelian di Shopee.
  3. Shopeepay sudah diaktifkan dan sudah diverifikasi.
  4. Sudah meng-install aplikasi Shopee terbaru.

Cara Mencairkan Limit Gestun Shopee Paylater

Jika ingin mencairkan limit gestun Shopee Paylater ke rekening bank, Anda dapat mencoba cara berikut ini.

  1. Lakukan verifikasi identitas pada akun Shopee Anda untuk mendapatkan limit gesek tunai Shopee Paylater.
  2. Lakukan transaksi pembelian barang yang di-upload oleh toko di Shopee.
  3. Pilih metode pembayaran dengan Shopee Paylater.
  4. Hubungi penjual untuk mentransfer uang yang sesuai dengan harga barang, termasuk ongkos kirim.
  5. Penjual akan mentransferkan uang pada Anda yang jumlahnya sesuai dengan keinginan.
  6. Dalam melakukan gesek tunai ini, penjual tentu akan mendapatkan fee dari jasa gestun yang dilakukannya. Untuk mendapatkan fee tersebut, Anda harus melakukan konfirmasi pengiriman barang.

Kehadiran gestun Shopee Paylater memang dapat mempermudah kegiatan Anda untuk mendapatkan uang tunai, terutama saat keadaan mendesak.

Saat melakukan gestun, lakukanlah dengan bijak.

Tinggalkan Balasan

Alamat email anda tidak akan dipublikasikan. Required fields are marked *

Kirim
info lebih lanjut chat aja https://www.gestunaja.my.id/gestun-shopee-paylater